Ayo cari tahu betapa kreatifnya anda…!!!!
Peran:Perancang Interior
Deksripsi Aktivitas:
Anak-anak mengekspresikan kekreativitasan mereka menggunakan cat Nippon paint di atas kertas untuk dibawa pulang sebagai hiasan dinding di rumah. Setelah itu akan ada tantangan untuk mengetahui seberapa cepat anak-anak mendekorasi sebuah ruangan. Anak-anak akan mengetahui behwa sebelum mendekorasi ruangan dibutuhkan perencanaan yang akan menjadi panduan saat mendekorasi ruangan.
Durasi Aktifitas:
25 menit
Tahukah Kamu?
Berbagai warna dapat membantu proses penyembuhan tubuh, contohnya warna hijau dapat mengurangi stress.
Plato seorang filosofi Yunani adalah yang menemukan bahwa jika mencampurkan dua warna maka akan menghasilkan warna ke tiga.
Nilai-nilai Yang Dipelajari:
Kekompakan team – dibutuhkan kekompakan team saat anak-anak bekerja sama mendekorasi ruangan sebagai team.
Saling menghargai – anak-anak belajar saling menghargai perkerjaan yang dilakukan rekan satu teamnya.
Keterampilan Yang Diperoleh:
Pengenalan diri – anak-anak akan menemukan keseimbangan antara emosi yang dirasakan dan cara untuk mewujudkannya dalam lukisan.
Kreatifitas – anak-anak akan bersentuhan langsung dengan emosi mereka dan mencari cara artistik untuk mengekspresikanya.
Bekerjasama – anak-anak akan bekerjasama sebagai team ketika mendekorasi ruangan.
Ekonomi:
Mendapatkan kidZos setelah aktivitas selesai.
Untuk Pemesanan Tiket Silahkan Hubungi : Flonova Tour : WA: 08212543 2398
No comments:
Post a Comment